manfaat keanggotaan ash

Keanggotaan WA Group ASH

Tergabung dalam group WhatsApp resmi ASH 2022

Admin Role WA

Memiliki role Admin di salam group WhatsApp ASH Corner, sekaligus bisa memasukkan Supervisor dan Assistant dalam group untuk keperluan zoom meeting dan training,

Update Informasi

Mendapatkan informasi terkini mengenai topik keamanan yang diperbaharui oleh anggota maupun pengurus

Pelatihan ZOOM

Mendapatkan kesempatan untuk mengikuti Zoom Meeting atau Offline Training setiap bulan dengan nara sumber berkompetensi di bidangnya

ASH Corner

Berkesempatan untuk mengikuti Zoom Meeting Internal ASH (ASH Corner) untuk level Manager, Assistant, dan Supervisor Security untuk permasalahan dan solusi berhubungan Security & Safety

Motivational Training

Berkesempatan untuk mengikut Zoom Meeting dengan fokus untuk motivasi dan sharing Best Practice  bersama dengan Supervisor dan Assistant

Discount Benefit

Berhak mendapatkan harga khusus untuk training gabungan yang bekerjasama dengan ASH

Team Building

Berkesempatan untuk mengikuti Team Building yang diadakan oleh asosiasi setiap tahun

Free Merchandise ASH

Mendapatkan merchandise ASH setelah resmi tergabung menjadi member baru berupa baju dan kartu ASH

Persyaratan:

  1. WNI
  2. Sehat Jasmani &Rohani
  3. Memliki jiwa sosial
  4. Mematuhi peraturan Perkumpulan
  5. Menjunjung tunggu nama baik Perkumpulan
  6. Mengikuti pelatihan anggota Perkumpulan
  7. Membayar uang iuran anggota
  8. Leader Hotel &Apartment
  9. Permintaan tertulis yang di tujuan kepada pengurus ASH
Asosiasi Satpam Hotel (ASH)